Pelatih Bayern Leverkusen Xabi Alonso sedang dalam Tren bagus dimasa kepelatihannya dan kini menjadi incaran klub-klub eropa salah satu nya adalah mantan klub Xabi Alonso yaitu Real Madrid yang kini masih mencari pelatih yang tepat untuk mengantikan Carlo Anceloti di Real Madrid.
Namun tidak gampang untuk Real Madrid mendapat Xabi Alonso karena Bayern Leverkusen membantah adanya adanya Kausul pelepasan sebesar kisaran 15 hingga 18 juta euro. Namun Leverkusen tidak bisa menahan jika sang pelatih memilih untuk hengkang ke klub seperti Real Madrid, Bayern Munchen maupun Liverpool.
Hal tersebut karena adanya rumor yang menyebutkan bahwa adanya Kausul Pelepasan dalam kontraknya namun Bayern Leverkusen membantah dan mengatakan bahwa Bayern Levekusen memiliki hubungan yang baik dengan Xabi Alonso.
Musim ini Bayern Leverkusen memimpin klasemen dan tidak terkalahkan di 17 pertandingan keseluruhan dan mencatatkan satu kali hasil imbang.