Bayern Munchen berhasil mengalahkan tim promosi Heidenheim dengan skor 4-2, Harry kane kembali menjadi bintang berkat brace nya di babak pertama. Harry Kane di beli dari Tottenham Hotspur di musim panas ini dengan harga yang Fantastis yaitu seharga 100 juta euro.
Masuknya Harry Kane untuk mengantikan peran Robert Lewandowski yang pindah ke Barcelona pada juli 2022. Alhasil Munchen hanya mengandalkan Striker asal Kamerun Eric Maxim Choupo-Moting. Hal tersebut tidak membuat Bayern Munchen puas, Munchen Kembali mendatangkan Harry Kane Untuk Memperkuat lini depan Munchen.
Hasilnya Harry Kane mampu beradaptasi dengan cepat dan tidak tanggung-tanggung Harry Kane menjadi top skor Bundesliga dengan perolehan 17 gol dalam 11 pertandingan. Ini Melewati Rekor yang top skor Musim lalu, dimana Niclas Fullkrug and Christopher Nkunku yang menjadi top skor musim lalu dengan 16.
Bergabungnya Harry Kane membuat Bayern Munchen semakin kuat dari sisi gol tidak usah di ragukan lagi, Harry Kane telah menunjukkan Performa yang menggila di musim perdananya di Budesliga.